JURNALINDONESIA.CO – Selain Toyota Raize, PT TAM juga menghadirkan kendaraan yang memang menjadi buruan masyarakat Indonesia, yakni Toyota Avanza dan juga Toyota Veloz yang hadir dengan konsep baru.
Tidak hanya menyuguhkan konsep yang lebih kekinian, mobil ini juga sudah dilengkapi dengan berbagai teknologi canggih yang dapat memudahkan konsumen untuk mengendarai kendaraan ini dan juga tampil beda dibanding generasi sebelumnya.
All New Avanza hadir dalam empat tipe yaitu 1.3 E M/T, 1.5 G M/T, 1.5 G CVT dan 1.5 G CVT TSS (Toyota Safety Sense).
Toyota Avanza 2023 adalah 7 Seater MPV yang tersedia dalam daftar harga Rp 233,1 – 295,8 Juta di Indonesia.
Lebih dari 329 pengguna telah memberikan penilaian untuk Avanza berdasarkan fitur, jarak tempuh, kenyamanan tempat duduk dan kinerja mesin.
Cicilan bulanan terendah dimulai dari Rp 11,96 Juta (selama 60 bulan). Pesaing terdekat Toyota Avanza adalah Kijang Innova Zenix, Xenia, Ertiga dan Rush.
Sumber: In-idonesia.com